Cara Membuat Tampilan Blog Maintenance
Cara Membuat Tampilan Blog Maintenance
Oke langsung saja yah, bagi kalian yang ingin mencoba bisa mengikuti cara dibawah ini :
1. Siapkan Gambar dan Kode Warna yang akan dijadikan Background
2. Terapkan Kode dibawah ini tepat diatas kode ]]></b:skin>
html { height: 100%; background:#KodeWarna url(#LinkGambar) no-repeat center 50%; margin: 0; } body { display: none; }3. Ubah Kode "#KodeWarna" & "#LinkGambar"
4. Simpan Template dan Coba lihat blog sobat
* Untuk Melepas Tampilan Maintenance Sama Seperti Diatas, Tinggal hapus kodenya sajah.
* Harap Melepas Semua Ads Terlebih Dahulu Untuk Melakukan Hal Ini.
Oke sampai disini dulu perjumpaan kita, jika kamu suka dengan artikel ini please Bagikan keteman atau sahabat kalian. Semoga Bermanfaat.
0 Response to "Cara Membuat Tampilan Blog Maintenance"
Post a Comment