CEO Facebook, Sharing Di Facebook Membuat Dunia Damai
Wowtekno.com - Social Media Facebook belakangan ini telah menjadi salah satu tren dipublik dalam berkomunikasi. Tapi, platform tersebut tak juga jarang dimanfaatkan untuk tindak kejahatan. Meskipun begitu, banyak pihak yang tetap percaya bahwa layanan itu tetap membawa hal-hal yang positif.
CEO Facebook, Mark Zuckerberg, dalam acara penganugerah untuk entrepreneurial spirit dari penerbit yang bernama Jerman Axel Springer mengatakan, "Misi Facebook dan apa yang kami sungguh fokus untuk memberikan setiap orang kekuatan untuk berbagi semua hal-hal yang mereka pedulikan, apa yang mereka pikir, dan apa yang mereka alami sehari-hari."
"Idenya adalah setiap orang akan memiliki kemampuan untuk berbagi hal-hal yang membuat dunia ini lebih memahami," tambah dari CEO Facebook tersebut.
Beberapa waktu yang lalu Mark Zuckerberg juga telah menegaskan Facebook ini memiliki manfaat sosial yang lebih luas. Selama IPO 2012 silam, ia berbicara tentang misi-misi sosial di Facebook. Ia mengatakan, Social Media memberi orang mampu untuk sharing/berbagi.
0 Response to "CEO Facebook, Sharing Di Facebook Membuat Dunia Damai"
Post a Comment