Cara Menghemat Baterai Ponsel Android Terbaru dan Ampuh

Cara Menghemat Baterai  Ponsel Android Terbaru dan Ampuh


Menghemat Baterai Android - Asus zenfone series adalah produk android dari asus, tips ini berlaku bagi seluruh pengguna Android, karena pada dasarkan android sama saja dalam pemakaiannya, yang sama-sama boros dalam konsumsi baterai, berbeds dengan produk-produk diluar android, yang notaben hemat dalam konsumsi, hal ini bisa kita maklumkan bahwa penyebab adalah sistem operasi yang mengadopsi sistem open sourch yang dapat menghabiskan baterai ponsel dengan aplikasi-aplikasi yang hidup dengan sendirinya, maka dari itu kita perlu siasat untuk dapat mengakali hal ini, dengan cara-cara yang bisa di bilang sangat mudah, maka simak uraian kami sampai habis, berikut cuplikannya :


1. Merubah Koneksi Jaringan Ponsel Android

Tips yang pertama yang patut saudara perhatikan dengan pasti adalah masalah jaringan terbaik untuk ponsel anda, Dengan sinyal yang tidak stabil disekitar kita mengakibatkan ponsel android kita akan selalu sibuk dengan mencari sinyal yang terkuat dari sinyal yang lemah lainnya, dengan kejadian demikian, maka baterai ponsel android akan terkuras si-sia.Cara yang sangat ampuh dalam permasalahan ini yaitu dengan memakai sinyal hotspot jika kita sedang dalam lingkungan yang mendukung jaringan wifi, tapi terlebih dulu saudara mematikan sinyal data seluler ponsel saudara.cara yang satu ini patut dicoba, karena hal ini sangat bagus untuk baterai yang akan bertambah masa hidupnya, sekarang untuk mendapatkan jaringan wifi gratis cukup mudah, mulai dari rumah-rumah, atau dikantor tempat bekerja kita, jika kita adalah seorang mahasiswa tentu hal ini bukan masalah karena kita akan tersedia dikampus-kampus secara gratis, ini sangat mantap!!

2. Mematikan wifi dan Bluetooth jika Tidak Memakainya

Selanjutnya cara yang patut saudara perhatikan adalah masalah tranfer data antar perangkat. Pemakai android sering mengabaikan permasalahan yang satu ini, sebetulnya hal ini sungguh sangat simple jika mereka ingin melakukannya. Jika saudara sedang tidak memakai Wifi atau bloetooth, maka hal yang perlu saudara lakukan adalah mengnonaktifkan wifi atau bloetooth tersebut, karena jika saudara biarkan begitu dengan kondisi hidup, maka wifi atau bloutooth akan selalu mencari-cari sinyal disekitar nya, sehingga berakibat baterai android terbuang tampa kita menggunakannya. Baik bloetooth atau wifi sama-sama akan menguras baterai jika dibiarkan hidup tampa kita menggunakannya

3. Mematikan GPS Ponsel Android

GPS adalah hal yang sangat kita perlukan ketika kita sedang dalam penjalanan menuju ke suatu tempat, sebagai penunjuk arah agar tidak tersesat. Dengan adanya fitur ini, maka kita akan mudah dalam melakukan perjalanan, karena arahnya yang diberikannya. Tapi karena fitur satu ini keadaan on atau hidup selalu, maka konsumsi baterainya juga akan boros, akan rentan kehabisan baterai ketika kita sedang menggunakannya, perhatikan fitur yang satu ini mati ketika kita tidak sedang menggunakannya, karena kebanyakan orang lupa atau pura-pura lupa dalam mematikan yang satu ini

4. Mengatur tingkat kecerahan layar yang cocok dan hemat

Hal yang satu ini sangat berpengaruh terhadap konsumsi daya ponsel, karena layar yang lebar serta kecerahan yang tinggi akan memerlukan daya yang banyak untuk melakukannya, maka ketika saudara-saudara tidak sedang memerlukan kecerahan yang tinggi, maka sebaiknya kurangi kecerahan pada layar ponsel, sehingga konsumsi daya akan berkurang dan bateraipun akan lebih hemat dengan nya.

5. Memakai Aplikasi Penghemat daya Baterai

untuk hal yang satu ini perlu anda coba, karena dengan aplikasi yang gratis ini, aplikasi-aplikasi yang diam-diam mencuri baterai akan segera dimatikan dan akan mengurang penggunaan baterai yang boros. untuk aplikasi apa yang bagus,  sama saja, karena semua aplikasi penghemat baterai kegunaannya sama, jadi tak perlu banyak meng instalnya, akan tetapi saudara dapat menginstalnya cukup satu sahaja.

sekian dulu tips yang dapat kami berikan, cukup lima dahulu, karena hal ini yang selalu rentan terhadap konsumsi daya yang berlebihan, maka selalu perhatikan hal-hal yang diatas, supaya baterai ponsel android saudara dijamin hemat daya.





Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Cara Menghemat Baterai Ponsel Android Terbaru dan Ampuh"

Post a Comment